Cara Penulisan Bilangan di Awal Kalimat Tidak boleh dengan Angka, Tapi...

1/23/2018

Mungkin masih banyak yang belum tahu kalau penulisan bilangan yang terdapat di awal kalimat, berdasarkan EYD dan PUEBI tidak boleh ditulis dengan angka.

Misalnya pada kalimat berikut ini:
250 orang peserta diundang Panitia dalam seminar itu

Jika terdapat bilangan di awal kalimat, penulisannya harus dengan huruf, bukan dengan angka.

Jadi, seharusnya kalimat di atas ditulis seperti ini:
Dua ratus lima puluh orang peserta diundang Panitia dalam seminar itu.

Atau bisa juga penempatan bilangannya diubah jadi di tengah kalimat:
Panitia mengundang 250 orang peserta.

Itulah cara penulisan kalimat yang terdapat bilangan di awalnya.

Pelajari juga aturan penulisan lainnya serta ilmu dan teknik edit naskah di www.editnaskah.com

Mari menyebarkan info, ilmu dan inspirasi

Masukkan email untuk dapat Artikel Terbaru, GRATIS!

Related Posts

loading...
Previous
Next Post »
Comments
0 Comments